30 May
30May

Sebelum menggunakan sebuah sistem ERP terbaik, tentu harus mengetahui kegunaannya. ERP merupakan singkatan dari Enterprise (perusahaan/organisasi), Resource (sumber daya) dan Planning (perencanaan) yaitu sebuah sistem manajemen atau pengelolaan sumber daya perusahaan yang berupa paket aplikasi program yang terintegrasi.

Multi modul yang dirancang untuk melayani berbagai fungsi dalam perusahaan sehingga pekerjaan menjadi lebih efisien dan efektif serta memberikan nilai tambah pelayanan yang prima bagi konsumen.

Di Indonesia, kini telah hadir SystemEver® yang merupakan sistem Cloud ERP terintegrasi (i5 & i7) yang dikembangkan oleh perusahaan asal Korea, YoungLimWon(永林院) Softlab Co., Ltd.

Di bidang ERP, YoungLimWon(永林院) SoftLab Co., Ltd. telah teruji dan memiliki reputasi yang baik serta pengakuan dari APAC CIO sebagai perusahaan top 10 ERP System di Asia dengan lebih dari 1600 pelanggan yang tersebar di Korea, Cina, Vietnam, Jepang dan Indonesia.

Tahun 2017, SystemEver memasuki pasar Indonesia dan membangun Consulting Lab yang siap membantu konsultasi manajemen secara menyeluruh sehingga sistem ERP yang dijalankan bisa lebih
maksimal.

SystemEver menjadikan perusahaan lebih efisien dan ekonomis. Tidak perlu investasi IT Infrasruktur yang mahal, cocok untuk perusahaan kecil dan menengah (UKM). SystemEver memiliki Product Version khusus, yaitu : iSeries. Ada beberapa model dari software ini yang dibagi berdasarkan fungsinya. Read More

Comments
* The email will not be published on the website.
I BUILT MY SITE FOR FREE USING